RIRIN ANDRIANI


PAKET WISATA PORTUGAL
7D/6N Explore Barcelona - Alicante - Malaga - Seville - Lisbon – Madrid
IDR 8.792.340

ITENARARY

Hari ke-1 : (Arrival Barcelona)
Bertemu di Bandara Barcelona, Spanyol. Transfer ke Hotel, check in hotel dan waktu bebas. Catatan: Manajer tur akan menghubungi Anda dan memberi tahu waktu keberangkatan dari hotel untuk bergabung dengan tour pada hari ke-2.

Hari ke-2 : (Barcelona - Valencia - Alicante)
Sejarah Valencia yaitu sebagai pintu gerbang ke Mediterania. Setibanya di sana, kita akan mengunjungi Plaza Modernisme di Balaikota Valencia, Gerbang Kota Kuno Valencia, dan Katedral Valencia, tempat Cawan Suci yang sesungguhnya dicadangkan. Setelah itu berakhir dengan menuju ke Alicante dan kembali ke Hotel.

Hari ke-3 :(Alicante - Granada Nearby City)
Pagi ini menuju Alicante, berjalan bebas di sepanjang sisi pantai. Setelah menikmati pemandangan laut yang indah, selanjutnya menuju ke kota Granada di dataran tinggi provinsi Andalusia. Anda akan mengunjungi Alhambra, sebuah benteng dan istana Moor, juga dikenal sebagai Istana Merah. Begitu tiba, warisan Moor mungkin langsung menarik perhatian Anda. Umumnya disebut sebagai `zaman keemasan` dari konstruksi dan struktur yang unik, bentuk kubahnya menakjubkan dan mengagumkan. Anda melanjutkan perjalanan ke daerah Sunny Coast - Costa del Sol dan Anda langsung menuju hotel. Hotel: 3 * di Granada atau kota di dekatnya.

Hari ke-4 : (Granada Nearby City - Seville)
Di pagi hari, Anda akan menuju utara ke kota terbesar dari komunitas otonom Andalusia, Seville
Kota ini adalah ibu kota dinasti Muslim, dianggap sebagai malaikat pelindung budaya di Andalusia dan tempat kelahiran tarian flamenco. Setibanya di sana, Anda mengunjungi Katedral Seville, katedral Gotik terbesar, dan gereja terbesar ketiga di dunia. Dari sana seterusnya Anda melihat Alcázar of Seville, dulunya adalah sebuah istana Muslim dan Istana Kerajaan Spanyol. Tingkat atas Alcázar masih digunakan oleh keluarga kerajaan sebagai kediaman resmi, yang merupakan istana kerajaan tertua yang masih digunakan di Eropa dan terdaftar pada 1987 oleh UNESCO sebagai Situs Warisan Dunia, bersama dengan Katedral Seville. Kemudian berjalan melalui Santa Cruz, Torre del Oro (Menara Emas) dan Maria Luisa Park, di sini World Expo 1992 terletak. Di Plaza de España (Alun-Alun Spanyol), kita dapat mengagumi lukisan porselen yang dibuat, merinci sejarah dan keanggunan Spanyol kuno.

Hari ke-5 : (Sevilla - Lisbon)
Hari ini Anda berangkat ke ibu kota Portugal, Lisbon. Bus diharapkan tiba di Cabo da Roca (Cape Roca) pada sore hari. Anda kembali ke pusat kota Lisbon dan mengunjungi Belém Tower dan Jerónimos Monastery, keduanya diklasifikasikan sebagai Situs Warisan Dunia UNESCO. Belém Tower memainkan peran penting dalam penemuan-penemuan maritim Portugis di era Zaman Penemuan. Biara Jerónimos adalah salah satu contoh paling menonjol gaya arsitektur Portugis Late Gothic Manueline di Lisbon. Anda akan melewati Marquis of Pombal Square dan kemudian berhenti di Rossio Square untuk beberapa waktu luang. Mereka yang tertarik dengan puding custard Portugis dapat mencicipi kue asli di toko roti berusia seabad. Hotel: 3 * di Lisbon atau kota di dekatnya.

Hari ke-6 : (Lisbon - Toledo - Madrid)
Hari ini Anda akan kembali ke Madrid melalui Toledo, sebuah Situs Warisan Dunia yang dinyatakan oleh UNESCO pada tahun 1986 karena warisan budaya dan monumentalnya yang luas.Kota tua ini terletak di puncak gunung, dikelilingi tiga sisi persimpangan Sungai Tagus, dan berisi banyak situs bersejarah. Dengan berjalan melintasi kota, menuju Alcázar of Toledo dan mengunjungi struktur megah Katedral Toledo, Anda akan merasakan kesibukan Spanyol di masa silam. Kemudian beristirahatlah dengan baik saat Anda duduk dan melihat pemandangan Spanyol dan nikmati warna warni lingkungan alam saat Anda dalam perjalanan ke Madrid.Kembali ke Hotel

Hari ke-7 : (Departure Madrid)
Makan pagi di hotel. Check out hotel dan acara bebas sampai tiba penjemputan menuju Bandara. Sesampainya di Bandara acara tur selesai.





PAKET WISATA KE SOLO 
3D/2N
IDR 1.600.000

ITENARARY

DAY 1 : Bukit Gancik - Gantole Wonogiri - Waduk Gajah Mungkur

Selamat datang di Kota Solo. Kami akan menyambut dan menjemput anda di Bandara / Stasiun Solo. Perjalanan paket wisata Solo 3D2N, kemudian anda akan kami ajak ke Bukit Gancik, Bukit Gancik atau disebut juga Gancik Hill Top ini tak hanya memiliki satu gardu pandang saja, melainkan ada beberapa gardu pandang yang dihubungkan dengan jembatan bambu agar mempermudah wisatawan untuk berkeliling, di tempat ini anda bisa melihat pemandangan alam Desa Selo yang nampak masih asri. Kemudian anda akan kami ajak ke Gantole Wonogiri,  tempat ini adalah sebuah bukit yang digunakan untuk landasan paralayang. Anda bisa melihat pemandangan dari tempat ini sungguh indah pada sore hari saat matahari tenggelam atau pagi hari saat matahari terbit. Dari tempat ini kita bisa melihat indahnya perbukitan yang merupakan bagian dari Pegunungan Sewu. Hamparan hijaunya akan menghadirkan kesejukan di mata hati dan pikiran setelah disibukkan dengan rutinitas seharihari, selanjutnya anda akan kami ajak ke Waduk Gajah Mungkur,tempat ini adalah perairan danau buatan ini dibuat dengan membendung sungai terpanjang di pulau Jawa yaitu sungai Bengawan Solo , dan anda bisa berfoto dan menikmati hamparan waduk buatan yang sejuk dan membuat kita rileks saat berada di objek wisata ini, kemudian anda akan kami ajak ke Omah Jungkir atau Rumah Terbalik, wisata ini sangat di gemari para wisatawan yang ingin berfoto dengan hasil yang unik di wisata instgrammable ini. Selanjutnya anda akan kami antar ke Hotel untuk check in dan beristirahat ( Free Program )

DAY 2 : Air Terjun Parang Ijo – Air Terjun Grojogan Sewu – Agrowisata Sondokoro – Perkebunan Teh

Hari kedua, anda akan menikmati breakfast di Hotel, selanjutnya anda akan kami ajak ke Air Terjun Parang Ijo, wisata ini merupakan salah satau objek wisata di Karanganyar, pesona air terjun yang masih asri membuat anda nyaman dengan suasana sejuk di tempat ini, kemudian anda akan kami ajak ke Air Terjun Grojogan Sewu,  tempat ini adalah objek wisata yang terkenal dari beberapa wisata alam di Kota Solo, anda akan disambut oeh beberapa ekor monyet yang akan menyambut anda, kemudian anda akan kami ajak ke Agrowisata Sondokoro,  Di tempat wisata ini kalian bisa menikmati berbagai macam wahana antara lain adalah jarring laba-laba, mandi bola, mini futsal, panjat dinding, arena bermain pasir, flying fox, taman air, jembatan gantung, kolam renang, taman laluli-lintas, giling air cerdas, agro sehat jalan refleksi, melihat proses pembuatan gula, terapi ikan, rumah pohon, akuarium air tawar, dan masih banyak yang lainya. Kemudian anda akan kami ajak menikmati sejuknya hamparan Perkebunan Teh yang hijau. Selanjutnya anda akan kami antar kembali ke hotel untuk beristirahat ( Free Program )

DAY 3 : Museum Sangiran – Taman Bale Kambang – Pasar Triwindu – Pusat Oleh – oleh khas Solo
Hari ketiga, anda akan menikmati breakfast sekaligus cek out, kemudian anda akan kami ajak ke  Museum Sangiran, tempat ini adalah museum yang menyimpan benda – benda pada jaman purba , ada beberapa fosil dan koleksi pada jaman purba lainnya,kemudian anda akan kami ajak ke Taman Bale Kambang, tempat ini anda bisa menikmati sejuknya udara segar dari pepohonan yang rindang yang tumbuh di tempat ini dan di tengah kota Solo, kemudian anda akan kami ajak ke Pasar Triwindu, anda bisa melihat benda  – benda antik yang ada di sepanjang pasar ini. Tak lupa anda akan kami ajak wisata belanja di Pusat Oleh – oleh khas Solo. Terakhir kami akan mengantar kepulangan anda di Bandara / Stasiun Solo. Tour 3D2N Solo bersama kami telah selesai , sampai jumpa di tour kami di lain waktu.
Read More …


Assalamu alaikum semuanya.
Berjumpa lagi dalam cerita saya untuk yang kesekian kalinya.Tapi,tentunya dalam cerita yang membuat kalian tidak jenuh.Nah,kali ini kita akan membahas sebuah Destinasi Pariwisata yang ada di Kampung halaman saya yakni Kabupaten Bulukumba.
Tentunya kalian tahu,Sulawesi dikenal sebagai pulau yang kaya akan potensi alam dan juga budayanya. Karena dekat dengan negara seberang maka sulawesi juga tak ayal memiliki percampuran adat dan juga bahasa. Selain itu sulawesi merupakan pulau yang letaknya cukup jauh dari pusat ibukota dan dekat dengan pulau papua.Namun sulawesi sudah jauh lebih modern dan juga maju. Pembangunan disana tak kalah pesat dengan yang ada di pulau Jawa. Walaupun belum merata, namun sulawesi dianggap jauh lebih modern dibandingkan pulau kalimantan dan papua.Salah satunya adalah sulawesi selatan, disini ternyata ada tempat wisata tersembunyi yang bisa anda kunjungi jika anda mampir ke provinsi ini. Wisata ini dinamakan tanjung bira atau tanjung bire.

Tanjung bira terletak di daerah Sulawesi Selatan. Lokasi khususnya adalah Kabupaten Bulukumba yang jaraknya sangat jauh, sekitar 200 km dari pusat ibukota Makassar. Sehingga tanjung bira bisa diaktakan terletak di ujung selatan daratan sulawesi selatan.Tanjung bira memang bisa dikatakan senjata oleh masyarakat sekitar untuk menarik masyarakat luar dan wisatawan baik lokal maupun asing untuk datang ke sana. Tanjung bira tentu saja menawarkan hal seperti pantai putih, alam bawah laut dan juga pemandangan senja yang tidak ada duanya.
Selain itu juga anda yang mungkin menginginkan pemandangan langit yang tidak terhalang apapun dan terhampar luas, bisa juga menjadikan tanjung bira menjadi destinasi yang harus dimasukan kedalam daftar wisata anda.
Pantai Tanjung bira juga menawarkan matahari terbit dan terbenam yang langsung dilihat dan tenggelam menuju ke lautan lepas. Karena laut di tanjung bira merupakan laut lepas. Keindahan ini tidak akan didapatkan di tempat lain, terutama di bagian lain di Indonesia.
Ciri khas yang utama lainnya tanjung bira memiliki pasir pantai yang sangat halus, bahkan sangat kecil sehingga terasa seperti tepung. Banyak laut dan pantai yang tentu saja tidak memiliki ciri khas seperti ini. Sedangkan tanjung bira tentu saja memilikinya.
Selain itu laut di tanjung bira memiliki 3 lapisan warna yang terlihat indah di kejauhan. Pantainya pun bersih dan juga nyaman tidak seramai di Bali atau Lombok, sehingga bisa menjadi tempat yang benar-benar menenangkan.Selain pantai tanjung bira anda bisa mengunjungi wisata lainnya seperti pulau kambing dan pulau liukang. Banyak yang menyukai kegiatan snorkeling dan juga diving dengan memilih daerah ini karena biota bawah lautnya yang sangat indah dibanding tempat lain.

Untuk menyewa perahu berkeliling pulau anda  mendapatkan harga 300 ribu per perahu yang bisa diisi beberapa orang. Selanjutnya anda bisa pergi berziara ke makam penyebar agama islam di sulawesi yaitu Dato Ri Tiro.
Tentu wisata ini bisa menambah kekayaan rohani dan wisata sehingga lebih berwarna. Wisata terakhir tentu saja wisata budaya dan juga sejarah. Seperti yang diketahui bahwa daerah sulawesi terkenal akan pengrajin kayu dan juga perahu phinisi. Disini anda bisa menemukan phinisi yang dibuat oleh para pengrajin. Bahkan kapal yang sudah ada sejak nenek moyang ini terkenal hingga ke mancanegara.Untuk menuju ke pantai atau tanjung bira anda bisa menempuhnya dengan memulai dari Bulukumba yang berjarak sekitar 40 km atau 200 km dari Makassar.
Sesuai jarak maka dari Bulukumba ke Tanjung bira hanya memakan waktu sekitar 30 menit hingga satu jam. Untuk total yang ditempuh jika dari Makassar menuju ke Bira maksimal 5 jam dan paling cepat 4 jam.
Jangan khawatir karena banyaknya pemandangan disisi jalan maka anda tidak akan merasa bosan. Waktu yang disediakan hanya hingga sore untuk transportasi, maka anda bisa mengatur waktu semaksimal mungkin agar bisa sampai dan tidak kehabisan transportasi.


Karena dekat pantai sudah tentu makanan utama tidak jauh dari ikan dan seafood. Terutama karena makassar juga memiliki beberapa makanan khas manado dan toraja yang mengutamakan cita rasa pedas dan asam serta menggunakan banyak sayur dan bumbu untuk masakannya.
Bahan bakunya rata-rata ikan dan harganya beragam. Untuk harga murah anda bisa menikmati sekedar konro dan juga coto makassar di warung pinggir jalan dengan rasa yang tidak kalah nikmat.
Nah,menarik bukan.Tunggu apa lagi,ayo berkunjung ke Pantai Pasir Putih Bira.

Read More …

Assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatu
Hy guys, I'll see you later, Ririn.  Welcome to my second blog. As usual this time I will share stories, especially if it is not our journey or Nature field trip in toraja on October 21-23, 2019, with kak yusuf and kak mifta as tour leaders. Can't you wait?  follow my story.

 That morning we gathered on campus, precisely in front of the orange building. While waiting for others to arrive, we checked again whether there were no items left behind. This time we were accompanied by Maam Atriani Djabbar, Maam Rosmila, Sir Yahya and Sir Matius.  , Our routine before leaving, of course, begins with the absence, distribution of ID cards, identification on the backpack, direction from the lecturer, and do not forget to take pictures together of course.


 We left at eight in the morning, a trip to tana Toraja took approximately eight hours. Once in a while we stopped by to urinate. Around eleven we stopped at Kupa beach restaurant for lunch, rest and prayer.


  We returned to continue the journey, just as before we also stopped at Mount Nona enrekang.wow, we were again presented with a view of Miss Nona that was very spoil the eyes. We got on the bus, immediately continued the journey.



 We arrived at tana toraja at seven in the evening, and immediately checked in at the toraja senses hotel, had dinner at Ayam penyet Ria and ended with the first day's evaluation.




On the second day,we are breakfast in Indra hotel restorant and then prepare for doing soft tracking.After breakfast,we are drive to Timenbayo exploring the nature of tana toraja and heaving local food at Batutumonga Mentirotiku Restaurant.





After that we are drive to silk weaving centre at Todi in there we get knowledge about weaving speciali from the people of Toraja Regency.And we are going to Bori,and the last place we visited was Lombok parinding,and then back to hotel.


And then directly go to the Aras Restaurant this is One of famous restaurant in Toraja,in there we get dinner,sing a song and have fun together and the next we are back to hoel and get a little evaluation from the advisor and tour leader and back to individual rooms for Over Night.



And not felt, today has entered our third day at Tana Toraja. We breakfasted at the hotel and prepared to return to the Polytechnic Tourism campus of Makassar. Before that we stopped at Kaa Coffee to find out the history of the very famous Toraja coffee.  











with a stop over at the Lakipadada statue, coffee break at Mount Nona enrekang, lunch at the Terang Empang City of Pare-Pare, see the traditional house of Bugis in Barru district, dinner at a restaurant next to the Grand Mall Maros. And after a long journey we finally arrived in Makassar.  (Prok, Prok, Prok) Well, what do you guys like? Really exciting. So, nothing is impossible as long as you have the courage to try.

 Thank you and see you in the next blog Guys ... @ RirinExplore



Read More …

FIELD TRIP REPORTS TO BEACH AND PAPUTO BEACH ISLANDS

Well, Hello Everybody. Peace be with you. How are you doing today? I hope you are fine and go through your routine with enthusiasm;).
So,let me introduce my self my name is Ririn Andriani Nuri,but you can call me Ririn.Im from Tourism Polytechnic of Makassar,Im representative Tour And Travel Business Study Program.And Welcome to my first blog guys.!!!
On Friday, October 4, 2019 we conducted a marine field trip to the dutungan island in Barru district and white sand beach in the city of Pare-Pare for two days and one night. Accompanied by Maam Atriana Djabbar, Maam Margaretha, Kak Sardika, and PT Team Partner Selaras. Wow, can you imagine really a pleasant trip right? One day before I had prepared anything that would be taken during the trip. Date 4 October, before 6:00 am I went to campus according to the direction of our tour leader
Exactly at 06.00 am we gather in front of the orange building for the roll call session, id card distribution and recive distribution for each person. This tool makes it easy for us to communicate between students and the tour leader. towards our destination. As usual on the bus we began to take turns doing guiding. In short while walking we also learned.
Exciting travel for sure. We laughed and sang together to entertain ourselves. It didn't feel at 11:00 am we arrived at the Tanjung Indah pier where from here we would cross to Dutungan Island which took about fifteen to twenty minutes. Really impatient, we were already can see the beauty of the island from a distance.


All our fatigue paid, arrived at the island we were treated to beautiful scenery and interesting places that can be made as photo spots. Then we collected luggage in one place and immediately changed clothes and regrouped to further listen to instructions from a diving expert and snorkeling on the island. But Friday prayer time arrives so we continue the activity afterwards while eating first to increase stamina.Tiba it's time we jump right into the core activities of Diving and snorkeling which is accompanied directly by experts.

At first we were nervous and panicked, but we always wanted to try new things. Because the opportunity did not always come twice. After trying diving and snorkeling, we were addicted and did not want to leave the sea floor.
More or less we do activities from 13.oo pm to 17.00 pm interspersed with games, observation activities and group photos.After cleaning the body and packing the goods.It was time for us to wait for the boat that took us to the pier to continue the journey to the pare- bitter melon which takes approximately one hour. We arrived at the Delima Sari Hotel, Pare-pare during sunset prayers. So we immediately rushed to their respective rooms. Preparing for activities in the evening. at the restaurant Penyet Ria Chicken which is not far from the hotel.




When we are full, we return to the hotel, gather in the dining room that has been changed, where we will present a presentation on the results of today's activity. At 10:00 the activity ends with the performance of each group.

The next day, I got an assignment for Morning call so I got up faster than usual and we continued with morning exercise on the field where the true love monument Habibie and Ainun were. We did a small exercise while taking pictures together.

After that we returned to the hotel for breakfast, then we prepared to leave the hotel and go to the white sand beach of Tonrangeng which took approximately thirty minutes.
Arriving at paputo beach we did an observation while hanging out and eating together to enjoy the beauty of the beach. We went around along the beach, at exactly 12.00 pm we stopped at Terang Empang for lunch, prayer, and rest.

Finally we continued the journey back to Makassar. On top of the bus the tour leader directed us to check the luggage and all that stuff. In order nothing was forgotten. The journey home was quite long and tiring, so we only spent time sleeping. Right at 17.00 we arrived on campus in good condition

Well.Thats the report on marine field trip activities that we have done.hopefully useful.And see you on the next blog.See you all
Read More …